PRODI DIPLOMA 3 KEBIDANAN BOJONEGORO
POLTEKKES KEMENKES SURABAYA
Visi
“Menjadi institusi yang mampu menghasilkan lulusan yang kompeten memiliki moralitas, berintegritas, berkualitas global dan unggul di bidang Pertolongan Pertama Kegawat Daruratan Obstetri Neonatal tahun 2025”
Misi
- Mengembangkan kompetensi Dosen dan Tenaga kependidikan sehingga mampu
- memberikan pelayanan pendidikan kesehatan yang berkualitas dan menyenangkan.
- Mengembangkan Sistem Kurikulum Berbasis Kompetensi sesuai standar sehingga mampu menghasilkan lulusan yang profesional, berintegritas tinggi, berdaya saing dan unggul di bidang Pertolongan Pertama Kegawat Daruratan Obstetri Neonatal.
- Mengembangkan Sarana Pendidikan sesuai dengan Standar Sarana Pendidikan
- Tinggi sebagai pendukung tercapainya pelayanan pendidikan yang berkualitas dan menyenangkan.
- Mengembangkan penelitian kesehatan khususnya bidang kebidanan yang berbasis sosial medis maupun teknis medis sehingga hasil penelitian tersebut bermanfaat secara langsung kepada masyarakat.
- Mengembangkan pengabdian masyarakat bidang kesehatan khususnya kebidanan sehingga hasilnya dapat berperan menurunkan angka kesakitan dan kematian ibu dan Balita.